Suka duka bagi perantau adalah harus menyisakan sebagian rezeki untuk pulang kampung. Anda pasti setuju kalau pulang kampung, selain ajang silaturrahmi dan kangen-kangenan keluarga, juga merupakan ajang refresh diri. Berapa kali saya pulang kampung? Waduh,…